Filter

    Body Kit

    Carijasa menyediakan banyak penyedia jasa Body Kit yang professional dan terpercaya

    Body Kit adalah kumpulan modifikasi pada bagian eksterior mobil, biasanya terdiri dari bumper depan dan belakang, side skirt, spoiler, pekerjaan pengecatan, dan kadang mencakup depan dan penjaga sisi belakang dan atap.

    Setidaknya ada 3 (tiga) material untuk body kit yang paling sering digunakan, yaitu:

    • Plastic PP (Polypropylene) Injection Molding

    Karakteristiknya yang lentur dan stabil ditambah dengan teknik produksi Injection Molding memberikan hasil terbaik untuk kebutuhan bumper dan bodykit. Namun investasi cetakan yang sangat mahal menyebabkan model terbatas dan harga produk terbilang tinggi.

    • Plastic ABS

    Bahan plastic ABS pada kehidupan sehari-hari paling mudah ditemukan pada fairing motor, lapisan laptop, mainan anak, sendok plastik pesta, dan lainnya. Kualitas biji plastik ABS sangat bervariasi dan dapat dimodifikasi sehingga menjadi murah namun mengorbankan kualitas.

    • Polyurethane (PU)

    Bahan murah, cetakan murah, tetapi dimensi tidak stabil, berat, dan proses pengecatan lebih rumit. Karena mudah deformasi maka berpotensi terjadi problem saat pemasangan. Sulit diperbaiki bila terjadi kerusakan.

     

    Setelah mengetahui material apa untuk body kit, saatnya menentukan mana yang akan dipilih dan menyesuaikannya dengan dana yang dimiliki. Semua itu bisa dengan nyaman dibicarakan ketika menggunakan penyedia jasa body kit di CariJasa. Lakukan penawaran sekarang dan dapatkan yang terbaik di mana pun lokasimu!

    Tags:

    body kit murah

    jasa body kit jakarta

    body kit jakarta

    body kit online

    servis mobil

    service mobil jakarta

    body kitperbaikan mobilrevarasi mobilservice mobiservis mobil

    Area Service

    TOP SERVICES